TUGAS BESAR UTS






              1. TUJUAN  [kembali]

-Mengetahui aplikasi dari Mikroprosesor
-Mampu menjelaskan prinsip kerja dari mikroprosesor dan komponen yang digunakan

  2.  ALAT DAN BAHAN [kembali]

  • IC 8086
  • IC 74LS373
  • IC 8255A
  • Resistor
  • LED
  • Switch
  3.  DASAR TEORI [kembali]

  • IC 8086
 

8086 merupakan sebuah chip mikroprosesor 16-bit rancangan Intel pada tahun 1978 yang membangkitkan penggunaan arsitektur x86. Tidak lama kemudian, intel 8088 diperkenalkan dengan bus 8-bit external, yang memungkinkan penggunaan chipset yang murah. 


8086 dirancang berdasarkan intel 8080 dan intel 8085 dengan set register yang mirip, tetapi dikembangkan menjadi 16 bit. "Bus Interface Unit" memberikan rangkaian instruksi ke "Execution Unit" melalui sebuah prefetch queue 6 byte, jadi pemberian dan pelaksanaan dilakukan bersamaan- sebuah bentuk pipelining primitif (instruksi 8086 bervariasi dari 1 sampai 4 byte).

  • IC 74LS373

IC 74LS373 adalah salah satu flip-flop data yang memiliki 8 latch data dengan 3 kondisi output (highlow, dan impedansi tinggi).

Adapun konfigurasi pin pada 74LS373 adalah sebagai berikut:

a.       D0 – D7 adalah data input (Dn).

b.      LE adalah input Latch Enable yang aktif ketika berlogika high.

c.       OE adalah input Output Enable yang aktif ketika berlogika low

      d.      Q1 – Q7 adalah data output (Qn).

Tabel 2.3 Kebenaran logika pada IC 74LS373

Dn

LE

OE

Qn

H

H

L

H

L

H

L

L

X

L

L

Q0

X

X

H

Z

 L = Low

 Z = IMPEDANSI TINGGI

 H =  high

X  = DIABAIKAN

 


  • IC 8255A

PPI (Programmable Peripheral Interface) 8255 adalah IC yang dirancang untuk membuat port masukan dan keluaran paralel. Chip ini diproduksi oleh Intel Corporation dan dikemas dalam bentuk 40 pin dual in line package dan dirancang untuk berbagai fungsi antarmuka dalam mikroprosesor. IC ini mempunyai 24 bit I/O yang terorganisir menjadi 3 port 8 bit (24 jalur) dengan nama Port A, Port B, dan Port C. Masing-masing port ini dapat berfungsi sebagai input atau output, termasuk port C upper dan lower difungsikan sama atau beda. Fungsi ini terbentuk dari kondisi data bus yang deprogram/dirancang. Konfigurasi fungsi dari 8255 adalah diprogram oleh sistem software sehingga tidak diperlukan komponen gerbang logika eksternal untuk perangkat perpheral interface.


  • Switch

Sakelar adalah sebuah perangkat yang digunakan untuk memutuskan jaringan listrik, atau untuk menghubungkannya. Jadi saklar pada dasarnya adalah alat penyambung atau pemutus aliran listrik. Selain untuk jaringan listrik arus kuat, saklar berbentuk kecil juga dipakai untuk alat komponen elektronika arus lemah

  • Resistor



Resistor adalah komponen elektronika yang berfungsi untuk menghambat atau membatasi aliran listrik yang mengalir dalam suatu rangkain elektronika.
  • LED


LED dapat kita definisikan sebagai suatu komponen elektronika yang terbuat dari bahan semikonduktor dan dapat memancarkan cahaya apabila arus listrik melewatinya.

Led (Ligth-Emitting Diode) memiliki fungsi utama dalam dunia elektronika sebagai indikator atau sinyal indikator atau lampu indikator.


Listing Program:
DATA SEGMENT
    PORTA EQU 00H
    PORTC EQU 04H
    PORT_CON EQU 06H
DATA ENDS


CODE SEGMENT
    MOV AX, DATA
    MOV DS, AX
    
    ORG 0000H
    
START:
    MOV DX, PORT_CON
    MOV AL, 10000000B
    OUT DX, AL
    
    MOV SI,0
    MOV DI,0
    
L0: MOV CX, 1FFFH
L1: MOV AL, S1[SI]
    MOV DX, PORTA
    OUT DX, AL
    LOOP L1
    
    INC SI
    CMP SI, 16
    JL L0
    
    MOV DX, PORT_CON
    MOV AL, 10000000B
    OUT DX, AL
    
LL0:MOV CX, 2FFFH
LL1:MOV AL, S2[DI]
    MOV DX, PORTC
    OUT DX, AL
    LOOP LL1
    
    INC DI
    CMP DI, 4
    JL LL0
    
    MOV DI, 0
LM0:MOV CX, 2FFFH
LM1:MOV AL, S3[DI]
    MOV DX, PORTC
    OUT DX, AL
    LOOP LM1
    
    INC DI
    CMP DI, 8
    JL LM0

JMP START
    
ORG 1000H
S1 DB 11000000B
   DB 11111001B
   DB 10100100B
   DB 10110000B
   DB 10011001B
   DB 10010010B
   DB 10000010B
   DB 11011000B
   DB 10000000B
   DB 10010000B
   DB 10001000B
   DB 10000011B
   DB 11000110B
   DB 10100001B
   DB 10000110B
   DB 10001110B
      
S2 DB 1101B
   DB 1011B
   DB 0111B
   DB 1110B
   
S3 DB 1100B
   DB 1101B
   DB 1001B
   DB 1011B
   DB 0011B
   DB 0111B
   DB 0110B
   DB 1110B

CODE ENDS
END

  4.  GAMBAR RANGKAIAN [kembali]



5. Video [kembali]



  6.  Analisa [kembali]

Pada rangkaian terdapat sebuah sensor LDR, sebuah mikroprosessor 8086, IC 74LS373, PPI 8255, L293D, Motor Stepper, dan 7 segment Anode. Rangkaian ini berfungsi sebagai aplikasi Sun Tracker. Ketika sensor LDR tidak mendeteksi adanya cahaya maka input logika 1 akan masuk ke mikroprosesor 8086 dan akan mengirimkan AD (address) ke kaki input dari IC 74LS373. Outpun dari IC 74LS373 diberi label XA0 - XA7. AD dari 8086 tadi juga akan diberikan ke kaki D0 - D7 dari PPI 8255A. untuk kaki A0 dan A1 pada 8255 akan diberikan oleh kaki XA1 dan XA2 dari IC 74LS373. setelah diinisialisasi maka 8255 akan masuk ke mode dimana port A dan port C dijadikan sebagai output, dimana port A terhubung ke sebuah 7 Segment dan Port C ke L293D untuk memberikan masukan pada Motor. 

7. Link Download  [kembali]
  
Rangkaian Simulasi disini!!!
Datasheet IC 74LS373 - Download
Datasheet IC 8255A - Download
Video disini!!!






Tidak ada komentar:

Posting Komentar