PERCOBAAN 3 M3






              1. Jurnal  [kembali]

  

  2.  Alat dan Bahan [kembali]

1. Osilokop
2. Kapasitor
3. Sumber AC
4. Dioda
5. Resistor

  3.  Rangkaian Simulasi [kembali]

27(a) Clamper Positif

27(b) Clamper Negatif

28 Clamper dengan tegangan panjar positif

  4.  Prinsip kerja rangkaian [kembali]

Rangkaian clamper ini terdiri dari komponen resistor, kapasitor dan dioda. Pada percobaan dilakukan untuk clamper positif, clamper negatif dan clamper berpanjar. Pada clamper positif letak dai katoda diodanya adalah menghadap ke atas atau paralel dengan kapasitor, sedangkan pada clamper negatif anodanya yang dihadapkan ke atas. Posisi dioda ini akan mempengaruhi polaritas tegangan keluaran dari rangkaian clamper. dioda inilalah yang nantinya akan memotong tegangan keluarannya menjadi setengah gelombang. Sedangkan pada clamper berpanjar, ditambahkan daya eksternal (battery) yang dihubungkan seri dengan diodanya, sehingga akan menghasilkan tegangan keluaran yang lebih besar.


5. Video [kembali]



  6.  Analisa [kembali]

1. Jelaskan prinsip kerja rangkaian percobaan

Rangkaian clamper ini terdiri dari komponen resistor, kapasitor dan dioda. Pada percobaan dilakukan untuk clamper positif, clamper negatif dan clamper berpanjar. Pada clamper positif letak dai katoda diodanya adalah menghadap ke atas atau paralel dengan kapasitor, sedangkan pada clamper negatif anodanya yang dihadapkan ke atas. Posisi dioda ini akan mempengaruhi polaritas tegangan keluaran dari rangkaian clamper. dioda inilalah yang nantinya akan memotong tegangan keluarannya menjadi setengah gelombang. Sedangkan pada clamper berpanjar, ditambahkan daya eksternal (battery) yang dihubungkan seri dengan diodanya, sehingga akan menghasilkan tegangan keluaran yang lebih besar.

2. Jelaskan pengaruh besar kapasitor pada rangkaian clamper

Kapasitor pada rangkaian ini berperan dalam meningkatkan atau menaikkan tegangan dari sumber. Kerjanya pada saat setengah gelombang pertama kapasitor akan mengisi tegangan sehingga tersimpan tegangan pada kapasitor. kemudian saat setengan gelombang berikutnya, kapasitor akan melepaskan tegangannya sehingga akan menambah tegangan output dari rangkaian ini. Tegangan output merupakan tegangan yang berasal dari tegangan input + tegangan pada kapasitor.

3. Apa pengaruh besarnya tegangan dan frekuensi pada sumber AC terhadap sinyal keluaran Clamper

 Dengan nilai tegangan input adalah 13.99 Vmax dan -13.99 Vmin, menghasilkan tegangan output sebesar 3.15 Vmax dan -1.752 Vmin untuk clamper positif dan 1.75 Vmax dan -3.19 Vmin untuk clamper negatif. hal ini seusai dengan teori bahwa tegangan pada output akan menjadi naik karena supply dari kapasitor. Kemudian untuk clamper berpanjar menghasilkan tegangan output 1.463 Vmax dan -443.9 Vmin, ini menunjukkan bahwa ada peningkatan tegangan yang diakibatkan oleh suplay baterai.

Maka dapat disimpulkan bahwa besar kecilnya tegangan dan frekuensi pada sumber AC akan sangat mempengaruhi sinyal keluaran dari clamper.


7. Link Download  [kembali]
  
Rangkaian Simulasi disini!!!
Video disini!!!






Tidak ada komentar:

Posting Komentar